Garudari.co.id – BatuBara || Dalam Rangka Menciptakan Lingkungan Yang Bersih Dan Sehat Kepala Desa Sumber Tani mengadakan gotong royong bersama dan membersihkan lingkungan baik di dalam ruangan maupun di luar ruangan. Kegiatan gotong royong tersebut di koordinir oleh Pak Sudirman Selaku Kepala Sumber Tani bersama perangkat desa yang ikut membantu melaksanakan kegiatan Tersebut.
Selain membersihkan area kantor, para Aparat Desa juga membersihkan Halaman dan menata lahan Taman di area Kantor Desa. Hal ini bertujuan untuk menjaga kenyamanan dan kebersihan lingkungan serta sudah merupakan tanggung jawab kita bersama agar lingkungan kantor tetap indah dan asri.
Karena masa pandemi Covid 19 yang Masih Terus Terjadi Hingga Sa’at Ini, Mengharuskan Setiap Pemerintah Desa Menciptakan Upaya dan Solusi untuk Mengatasinya, dengan Salah satu caranya adalah Pembentukan Kampung Tangguh Nasional Tersebut.Apabila tidak dibersihkan tak bagus untuk di padang masyarakat lain yang melintas” Ungkapnya(RG)